Behavioral Event Interview (BEI) adalah salah satu teknik wawancara yang telah teruji seacara luas keakuratannya dalam mendapatkan data dari calon karyawan atau pengisi jabatan. Penggunaannya cukup beragam, mulai dari proses rekrutmen, penempatan, promosi jabatan, suksesi, training, manajemen kinerja, dan besaran kompensasi pegawai.
Pelatihan ini bertujuan untuk membekali keterampilan interview berbasis Behavioral Event Interview dan mencetak asesor yang kompeten di bidangnya. Peserta juga akan mendapatkan sertifikasi BEI berstandar global sebagai penghargaan atas kompetensi yang dimilikinya.
Session 1
Session 2
Session 3
Session 4
Session 5